Terbaru, Nikita harus dijemput paksa oleh pihak kepolisian karena laporan yang dibuat oleh mantan suaminya, Dipo Latief.
Ia dilaporkan atas dugaan penganiayaan dan juga perbuatan tidak menyenangkan.
Beruntungnya Nikita dikelilingi oleh orang-orang yang tetap mendukungnya.
Baca Juga: Dari Lele Sampai Mujaer, Benarkah Konsumsi Ikan yang Makan Kotoran Bisa Berbahaya Untuk Tubuh?
Walau dirinya harus berulangkali terkena masalah.
Dilansir dari kanal YouTube beepdo, Senin (3/2/2020), Nikita mengungkapkan rasa terima kasihnya pada sahabatnya itu.
Nikita selama ini diketahui bersahabat dengan seorang wanita bernama Fitri Salhuteru.
Saking dekatnya, Nikita sudah menganggap Fitri sebagai kakaknya.
Fitri pun kerap pasang badan ketika Nikita diserang oleh berbagai pihak.