Padahal Harmonis, Nicta Gina Tiba-tiba Bicara Soal Suami Minta Poligami! Tanggapannya Bikin Geleng Kepala, Siap Dimadu?

By Lutfi Mudrika Izaki, Kamis, 13 Februari 2020 | 10:48 WIB
Keluarga kecil Nycta Gina dan Rizky Kinos (Instagram@missnyctagina)

SajianSedap.com - Pasti Kalian tahu pasangan selebriti satu ini.

Dikenal harmonis dalam berumah tangga, siapa sangka kalau ternyata hal ini terjadi pada pasangan pasutri satu ini.

Nycta Gina dan Rizky Kinos baru-baru ini sempat menjadi sorotan publik.

Baca Juga: Bak Hilang Ditelan Bumi Usai Hasil Autopsi Lina Keluar, Hotman Paris Kesal dan Beri Sindiran Pedas Untuk Teddy: 'Kenapa Menghindari Temu Media?'

Baca Juga: Rela Dicap Pelakor Demi Nikahi Pria Kaya Raya, Tampilan Bella Shofie Setelah Jemput Buah Hatinya Ini Jadi Sorotan! Manis Banget!

Pasalnya, pasangan muda ini sempat mengalami musibah di awal tahun 2020.

Tempat tinggal keduanya sempat terendam banjir.

Mengutip dari Grid.id, rumah yang telah lama mereka tempati itu diakuinya memang menjadi langganan banjir, tetapi baru kali ini mereka mengalami banjir terparah.

Mirisnya lagi, saat itu keduanya sedang tidak ada di rumah, sehingga tidak bisa menyelamatkan beberapa barang-barang yang penting.

Alami banyak kerugian, Gina dan Kinos pun berencana untuk pindah rumah.

Pernyataan Gina yang menyebut akan pindah ke rumah baru ini rupanya dapat sorotan dari netizen.

Menurut Gina rumah baru yang akan mereka tempati itu sebenarnya sudah lama dibangun.

Nycta Gina dan Rizky Kinos dapat pertanyaan perihal poligami

Dalam tayangan Rumpi (22/1/2020), Nycta Gina dan Kinos sempat beberkan perihal banjir yang terjadi di rumahnya.

Baca Juga: Terciduk Konsumsi Narkoba, Sosok Ini Justru Ungkap Sifat Asli Lucinta Luna Bak Malaikat 'Orangnya Baik Sekali'

Baca Juga: Akhirnya Hadir dalam Persidangan Kasus Ikan Asin, Galih Ginanjar Peluk & Minta Maaf Pada Barbie Kumalasari, 'Ya Sudahlah'

Mereka juga sempat menyinggung komentar nyinyir yang diberikan oleh netizen.

Di sesi berikutnya, Feni Rose sebagai host berkesempatan berikan game pertanyaan pada pasangan suami istri ini.

Dari sekian pertanyaan, poligami lah yang membuat wanita berkerudung ini tunjukkan ekspresi berbeda.

Pertanyaan dibacakan oleh Kinos dengan nada bercanda.

"Ibun kalau aku ijin sama kamu buat, 'Wah ini pertanyaan mewakili gue banget'," ucap Kinos.

"Oh serem," celoteh Gina.

"Ibun kalau aku ijin sama kamu buat poligami dan siap untuk adil apa respons kamu?" tanya Kinos.

Gina yang mendengar pertanyaan Kinos seketika pasang wajah bingung.

Baca Juga: Sempat Tak Kenal Padahal Satu Meja, Terungkap Momen Manis Ini Yang Buat Jessica Iskandar Yakin Nikahi Richard Kyle

Baca Juga: Viral Sampai Baim Wong Lakukan Sayembara, Terungkap Alasan Supir Angkot Ajak Buah Hati Berusia 3,5 Bulan Bekerja, Bikin Shock!

"Sumpah ini gak ada komunikasi atau konfirmasi sebelumnya dari kreatif ke aku ya," ucap Kinos.

"Gimana udah kepikiran belum jawabanya?" tanya Feni Rise.

"Aku jawabannya? Bingung ya," ucap Gina.

Meski Gina bingung untuk menjawab, Kinos girang, menganggap jika ada kemungkinan dirinya diberi kesempatan.

"Buat aku, kalo bisa sih enggak ya."

Artikel Berlanjut Setelah Video Berikut Ini.

"Tapi kalau memang akhirnya dari pada suamiku selingkuh di belakang. Asal dia bertanggung jawab lah," ucap Gina sambil tertawa.

"Ini berarti boleh," teriak Kinos.

Gina menyebut jika lebih baik jangan, tetapi tak bisa dipungkiri jika saat ini banyak orang yang berani main belakang.

Baca Juga: Terancam Dipenjara Atas Kematian Putri Karen Pooroe, Marshanda Justru Pamer Momen Makan Bersama Arya Claproth 'Saya Akan Terus Disini..'

Baca Juga: Dikenal Tajir Melintir, Shandy Aulia Gelar Babby Shower Sederhana untuk Kelahiran Buah Hati Sampai Bikin Salah Fokus

Nicta Gina Cemburu Anaknya Lebih Dekat dengan Suami

Keluarga mereka selalu terlihat bahagia dan begitu harmonis.

Terlebih dengan kehadiran dua buah hati mereka semakin memberikan warna di kehidupan Nycta Gina dan Rizky Kinos.

Namun siapa sangka di balik keharmonisan yang selalu mereka tunjukkan di media sosial, rupanya tersimpan rasa cemburu Nycta kepada suaminya.

Bukan karena adanya orang ketiga, namun hal inilah yang membuatnya cemburu.

Melansir dari kanal Youtube Trans TV Official, Jumat (24/1/2020), Nycta Gina mengungkapkan bahwa dirinya cemburu karena anak-anaknya lebih dekat dengan sang suami ketimbang dirinya.

Ia juga mengatakan, mungkin karena Nycta Gina seorang anak tunggal sehingga dirinya kurang bisa bermain dengan anak-anak.

Nycta Gina hanya mengurus keperluan anak-anaknya seperti makanan, tidur, dan sebagainya.

"Lebih kepada ibunya kali ya yang cemburu, karena anak-anaknya lebih dekat sama bapaknya hahaha".

Baca Juga: Heboh Lucinta Luna Diamankan Polisi, Sahabat Vanessa Angel Ini Diduga Karena Konsumsi Narkoba!

Baca Juga: Sudah Muak, Veronica Bongkar Sifat Asli Lucky Perdana Setelah Kepergok dengan Wanita Lain & Tak Peduli Buah Hati Masuk Rumah Sakit