Cuma Tempelkan Kulit Pisang di Wajah dan Beberapa Bagian Tubuh, 6 Efek Menakjubkan Ini Akan Dirasakan Tubuh!

By Rafida Ulfa, Kamis, 20 Februari 2020 | 09:45 WIB
Taruh kulit pisang dibeberapa bagian tubuh ini dan rasakan efek ajaibnya (Youtube Bright Side & Feedy TV)

5. Menghilangkan Jerawat

Setiap malam sebelum tidur, ambil sepotong kulit pisang dan gosokkan pada kulit yang berjerawat.

Biarkan dan pergilah tidur, lalu cuci muka dengan air seperti biasa di pagi berikutnya.

Gunakan cara ini sepanjang minggu sampai jerawat hilang.

Baca Juga: 5 Hal Menakjubkan Ini Bisa Langsung Terjadi Jika Rutin Minum Teh Pisang! Begini Cara Buatnya

6. Menghilangkan Kutil

Kulit pisang juga bisa untuk menghilangkan kutil, dengan cara menutupi kutil dengan kulit pisang yang sudah dipotong menjadi bagian kecil.

Kemudian bungkus kutil dengan potongan kulit pisang itu.

Ganti secara teratur, kutil akan rontok hanya dalam 1 minggu.

Baca Juga: Jangan Langsung Dibuang Setelah Makan, Siapa Sangka Daun Pisang Punya Manfaat Tak Terduga Ini!

Baca Juga: Jangan Cuma Makan Pisang Kuning, Pisang Merah Ternyata Berikan Efek Tak Terduga Ini untuk Tubuh! Salah Satunya Atasi Batu Ginjal