Niat Hati Beli Minuman Via Ojol, Asisten Nia Ramadhani Justru Kena Tipu Sampai Rp 5 Juta

By Marcel Mariana, Jumat, 21 Februari 2020 | 17:45 WIB
assisten nia ramadhani ditipu 5 juta (tribunnews.com)

Sebelumnya, Theresa sempat mengirim pembayaran tanpa barcode.

Namun, pihak kedai kopi menyebut bahwa pembayarannya gagal.

Alhasil, Theresa harus mengirim ulang sejumlah uang ditambah dengan barcode.

Setelah itu, asisten istri Ardi Bakrie itu sontak kaget melihat jumlah transferannya yang tak sesuai dengan harga pesanannya.

Baca Juga: Ketakutan saat Pecahin Telur Disebut Cuma Akting, Ternyata Nia Ramadhani Sangat Luwes Masak Di Dapur

Jumlah uang yang ditransfer ternyata lebih dari Rp 5 juta.

"Setelah masukin jumlah transfer, langsung di minta kode pin mbanking aku, tanpa ada konfirmasi jumlah yang akan dikirim lagi, dan abis

itu DUARRRRR!! Alhasil dana dari atm gw ke transfer bukan 49.200 tapi 5.549.200!!! Kode yang dia bilang 055 itu TIPU MUSLIHAT EIMMM,"

Artikel Berlanjut Setelah Video Di Bawah Ini :