Jarang Diketahui, Ternyata Talas Ampuh Mengatasi Penyakit Berbahaya Ini!

By Marcel Mariana, Sabtu, 22 Februari 2020 | 05:45 WIB
talas bermanfaat bagi kesehatan (tribunnews.com)

Sebelumnya, kalian harus tau kandungan nutrisi apa saja sih yang terkandung dalam talas?

Dikutip dari alodokter.com, di dalam 150 gram talas yang sudah dimasak terdapat 150-200 kalori.

Serat pun juga ada di dalam talas ini, serat yang terkandung di dalamnya sebanyak 5-7 gram.

Tak hanya kedelai yang memiliki protein di dalamnya, talas pun juga mengandung protein sekira 4 gram dalam 150 gram talas masak.

Baca Juga: Resep Keripik Talas Pedas Enak, Kudapan Renyah yang Bikin Sulit Berhenti Ngunyah

Talas pun memiliki kandungan kalsium, kalium dan magnesium.

Kalsium sebesar 150-170 mg, kalium 450-600 mg, dan magnesium 30-50 mg.

Masih ada satu lagi nutrisi yang ada dalam talas masak ini, fosfor sebesar 60-70mg.