"Dia malu punya orang tua eksis banget di Lambe Turah," cerita Elly.
Selain itu, Elly bahkan pernah diusir oleh sang anaknya yang tak mau menemuinya.
Elly menyebut, kisahnya ini bukanlah sebuah rekayasa sebagaimana yang dilontarkan orang-orang padanya.
"Untungnya apa? Hanya membuka aib saya sendiri," pungkas Elly Sugigi.
Alasan Elly Sugigi Potong Giginya
Elly dikabarkan nekat potong gigi demi kekasih barunya.
Diketahui kekasih barunya bernama Aditya Gumelar.
Hal itulah yang membuat Elly memotong gigi yang melambungkan namanya.
Elly pun mengungkapkan alasan lain yang membuatnya memotong gigi.
Salah satunya, lantaran ia sering mendapatkan hinaan dari banyak orang.
Artikel Berlanjut Setelah Video Berikut Ini.