Stop Pakai Alat Makan Bersama Kalau Mau Terhindar Dari Virus Corona! Berikut Ini 5 Cara Penyebaran Virus Corona Yang Harus Kita Tahu!

By Marcel Mariana, Selasa, 3 Maret 2020 | 18:45 WIB
alat makan bisa picu penyebaran virus corona (tribunnews.com)

2. Penularan melalui udara

Selain melalui cairan tubuh, virus corona juga bisa menular melalui udara.

Bahkan, penularan melalui udara ini bisa terjadi dalam jarak yang cukup jauh.

Penularan melalui udara ini sama dengan yang terjadi pada virus-virus lain seperti flu dan SARS.

Baca Juga: Dianggap Beresiko Sebarkan Virus Corona, Menkes Himbau Agar Masyarakat Menjauhi 5 Negara Ini, Wajib Tahu!

3. Penularan melalui kontak

Selain udara dan air, virus corona juga berpotensi menular melalui kontak langsung sengan kulit atau selaput lendir (seperti mata, lidah, luka).

Selian itu, penularan juga bisa melalui darah yang masuk ke tubuh atau melalui selaput lendir.

Artikel Berlanjut Setelah Video Di Bawah Ini :