Corona Belum Usai, Mbah Mijan Peringatkan Bencana Alam yang Datang Menerpa Indonesia: 'Saya Hanya Bisa Memohon Agar Tidak Terjadi'

By Virny Apriliyanty, Jumat, 10 April 2020 | 12:10 WIB
Corona Belum Usai, Mbah Mijan Ramalkan Bencana Alam yang Datang Menerpa Indonesia: 'Saya Hanya Bisa Memohon Agar Tidak Terjadi' (Instagram.com)

Mbah Mijan Ramal Soal Bencana Alam

Selain menerawang tentang kehidupan para pesohor negeri, sosok Mbah Mijan juga kerap menerawang tentang bencana alam.

Seperti halnya unggahan Instagramnya pada Sabtu (23/2/2020) kemarin.

Dalam postingan tersebut, Mbah Mijan memajang kembali cuitan Twitternya disertai video singkat berlokasi di Garut.

Tampak cuitan tersebut diunggah oleh sang paranormal pada (19/2/2020) lalu.

Postingan Mbah Mijan

Baca Juga: Masyarakat Indonesia Gembira! Jokowi Akan Bagikan RP 600 Ribu Selama Tiga Bulan Ditengah Pandemi Corona! Begini Cara Dapatkannya

Baca Juga: Seorang Pengawal Pejabat Sembuh dari Virus Corona Cuma Bermodal Makan Telur Rebus, Begini Kisahnya

"Hujan deras sekali lagi, bisa sebabkan tanah longsor dan jalan-jalan terbelah. Buanglah semua omong kosong ini, semoga kalian mimpi indah ya. Guys met siang," tulis Mbah Mijan.

Postingan tersebut kemudian berganti video kejadian tanah longsor yang terjadi di Garut.

Tampak tebing di sisi jalan tiba-tiba runtuh hingga menutup jalan dan menghalangi kendaraan yang lewat.