Sering Banget Kita Lakukan, Penggunaan Masker dengan Cara Salah Ini Ternyata Bisa Merusak Wajah! Ini Kata Ahli

By Marcel Mariana, Minggu, 12 April 2020 | 18:45 WIB
Penggunaan masker wajah yang tepat untuk menghindari virus penyakit (iStockphoto)

Kamu juga dapat mencoba mengoleskan krim, setidaknya 30 menit sebelum mengenakan masker.

Tekanan masker harus dikurangi setiap dua jam.

Dianjurkan bagi praktisi medis untuk masuk ke tempat yang aman, di mana tidak ada risiko infeksi, dan melepas masker untuk menghilangkan tekanan.

Baca Juga: Jangan Buang Sembarangan! Masker Bekas Bisa Picu Bersarangnya Virus Corona Hingga Menjangkiti Tubuh! Begini Cara yang Benar dan Aman

Kamu juga dapat menggunakan waktu ini untuk membersihkan kulit.

Hal-hal diatas adalah aturan umum bagi siapa saja yang mengenakan masker untuk jangka waktu yang lama.

Kemudian, memastikan kulitmu bersih dan bebas keringat, serta kamu bisa melepas topeng dengan aman saat merasa ada iritasi.

Baca Juga: PENTING! Bukan Pakai Masker Ataupun Cuci Tangan, Ternyata Begini Cara Mudah Tangkal Corona Menurut Ahli! Dijamin Virus Ogah Nempel

-------

Bila anda ingin dapatkan informasi lebih lengkap tentang resep masakandan kue untuk dicoba,bisa langsung saja berlangganan Tabloid Saji. Tinggal klik di Https://www.gridstore.id

Artikel Telah Ditayangkan di grid.id dengan Judul, Hati-hati! Masker untuk Mencegah Corona Ternyata Bisa Merusak Wajah, Simak Tips Aman dari Ahli