"Hey manusia, poligami itu tidak ada diskusi tidak ada wawancara, tidak ada tanya jawab," serunya.
Memutuskan poligami, rupanya Dik Doank sudah mendapatkan restu dari sang istri, Myrna.
Kedekatan Myrna dan Dik Doank
Nikahi seorang pengajar
Terungkap juga profesi dari istri muda Dik Doank ini.
Dik dikabarkan sudah menikah lagi tanpa bercerai dari istri pertamanya alias berpoligami.
Hal itu dibenarkan oleh istri pertama Dik Doank, Myrna Yuanita.