Pantas Bisa Kambuh Lagi Walau Sudah Sembuh, Para Ahli Menyebut Jika Virus Corona hanya 'Tertidur' dalam Tubuh Pasien

By Marcel Mariana, Sabtu, 25 April 2020 | 10:30 WIB
Satpam yang positif virus corona ini nekat pulang kampung dan gelar tahlilan, hasilnya jadi begini (Freepik)

Sementara yang paling dikhawatirkan ilmuwan adalah virus ini kemungkinan hanya tertidur dalam tubuh manusia ketika pasien dinyatakan sembuh, dan masih bisa hidup selama puluhan tahun kemudian.

Penelitian itu dilakukan oleh Universitas Yale yang menyatakan, adanya kerusakan jantung, hati, pada pasien Covid-19.

"Covid-19 bukan hanya gangguan pernapasan," kata Dr Harlan Krumholtz, seoranga ahli jantung di Universitas Yale.

"Ini bisa memperngaruhi jantung, hati, ginjal, otak, sistem endokrin dan sistem darah," tambahnya.

Baca Juga: BERITA TERPOPULER: Tanda Berakhirnya Virus Corona Mulai Terlihat Sampai Rumah Mewah Veronica Tan Akhirnya Terekspos

Peradangan dan respon kekebalan tubuh telah berkaitan dengan penyakit stroke dan serangan jantung.

Para peneliti juga mengkhawatirkan virus ini bisa tertidur dan hidup di tubuh manusia selama puluhan tahun.

Lalu, hidup kembali dengan cara yang sama sebagaimana virus herpes menyebabkan cacar air dan muncul kembali sebagai herpes zoster.

Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah ini :