Bak Angin Segar untuk Warga Jakarta, Hari ini 13 Kelurahan Sekaligus akan Mendapat Sembako Gratis dari Pemerintah

By Raka, Jumat, 17 April 2020 | 10:15 WIB
Sembako yang diberikan pemprov DK untuk 13 kelurahan (Tribunnews)

Berikut daftar 13 kelurahan tersebut :

Baca Juga: Bikin Hati Tenang, Pembagian Sembako untuk Warga Jakarta Dikawal Langsung TNI-Polri hingga ke Tangan Penerima

Baca Juga: Tak Berjalan Sesuai Rencana, Pembagian Sembako Di Jakarta Diwarnai Aksi Adu Mulut Warga & Petugas, 'Kata RT Data Saya Tidak Ada'

Baca Juga: Bagi-bagi Sembako Gratis, Adik Ipar Nana Mirdad Banjir Pujian Warganet Karena Lakukan Hal Tak Terduga

Jakarta Timur

1. Kelurahan Lubang Buaya2. Kelurahan Cipinang Besar Utara3. Kelurahan Kebon Pala4. Kelurahan Bidara Cina5. Kelurahan Susukan

Jakarta Selatan

1. Kelurahan Pejaten Timur2. Kelurahan Jagakarsa3. Kelurahan Lenteng Agung4. Kelurahan Seengseng Sawah5. Kelurahan Kebagusan6. Kelurahan Cilandak Barat7. Kelurahan Kalibata8. Kelurahan Ragunan

Kepala Dinas Sosial DKI Jakarta Irmansyah menjelaskan sejumlah kriteria warga yang berhak menerima bantuan sembako dari Pemprov DKI selama penerapan PSBB di Jakarta.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.