Kabar Gembira dari Prabowo Subianto! Menhan Bagikan Sumbangan Untuk Berantas Covid19 dan Sebut Titik Terang di Indonesia Mulai Tampak

By Siti Afifah, Kamis, 30 April 2020 | 09:30 WIB
Prabowo Subianto bagikan kabar gembira ditengah pandemi corona untuk warga Indonesia (Kolase Tribunnews)

Virus Corona di Indonesia

"Covid-19 ini adalah ancaman bagi semua umat manusia. Ini sebetulnya perang melawan musuh yang tidak kelihatan."

"Banyak negara lebih parah dari kita, tapi titik terang mulai kelihatan," ujar Prabowo, dikutip dari YouTube Kompas TV, Selasa (28/4/2020).

Meski demikian, Prabowo menilai sudah ada titik terang untuk menangani penyebaran virus Corona di Indonesia.

Ia pun percaya bahwa masyarakat Indonesia berhasil menghadapi pandemi virus Corona ini.

"Upaya yang dilakukan oleh seluruh bangsa Indonesia, kita optimis, yakin bisa menghadapi bersama," ungkapnya.

Baca Juga: Jokowi Umumkan Kabar Buruk Di Tengah Wabah Corona, 'Beras Defisit di 7 Provinsi, Telur Ayam Defisit di 22 Provinsi'

Baca Juga: Diduga Akan Berakhir di Musim Panas, Faktanya Virus Corona Bukan Menghilang Malah Berubah Menjadi Hal Mengerikan Ini

Ketua Umum Partai Gerindra ini mengimbau agar masyarakat tetap disiplin dan mengikuti arahan dari pemerintah.

 

"Tentunya kita harus disiplin, ikuti semua petunjuk yang sudah diberikan oleh pemerintah berdasarkan saran pakar kesehatan dunia dan Indonesia," ujar Prabowo.

Artikel Berlanjut Setelah Video Berikut Ini