Tak Tahu Ayahnya Dipenjara, Denada Ceritakan Momen Shakira Menangis Cari Sosok Jerry Aurum: Aku Kangen Papa, Ibu

By Virny Apriliyanty, Selasa, 5 Mei 2020 | 18:30 WIB
Denada, Shakira Aurum dan Jerry Aurum
Denada, Shakira Aurum dan Jerry Aurum (Instagram @denadaindonesia dan @jerryaurum)

Saking rindunya, pecah tangis si kecil Shakira menanyakan Jerry pada Denada.

Hal ini diungkap Denada pada tayangan di YouTube Surya Citra Televisi (SCTV) pada 16 Oktober 2019 lalu.

Baca Juga: Mantan Suami Divonis 11 Tahun Penjara, Denada Ganti Nama Buah Hatinya Shakira Jadi Aisha! Ternyata Terselip Doa di Baliknya

Baca Juga: 2 Tahun Anaknya Idap Penyakit Ganas, Denada Akui Berat Hidup Menjanda Bak Telan Pil Pahit Setiap Hari 'Gak Ada Tenaga'

"Sampai sekarang dia (Shakira) nanyain, karena lama tidak ketemu nanyanya pakai nangis," ucap Denada.

Denada pun menceritakan kesedihan sang anak yang sangat rindu ingin bertemu Jerry Aurum dilansir dari Grid.ID.

Jerry Aurum dan Shakira Aurum
Jerry Aurum dan Shakira Aurum

"Sekarang sama sekali nggak ke sana, terputus komunikasi, kerinduan dia pengen ketemu sama papanya," lannjutnya.

Penyanyi cantik tersebut mengungkap kesedihan terdalam sang anak.

Baca Juga: Tak Tega Mendengar Buah Hati Merintih Kesakitan, Denada Terus Menangis dan Tak Berdaya Sebagai Seorang Ibu

Baca Juga: Sudah Dua Tahun Lawan Penyakit Leukemia, Anak Denada Minta Hal Ini di Pesta Ulang Tahunnya 'Saya Lagi Bingung Nih'

"Ibu aku pengen ngomong sesuatu, aku lagi kangen seseorang.

Aku kangen papa ibu," ucap Denada menirukan sang anak.

Shakira yang tampak menahan tangis diminta untuk menceritakan kerinduannya itu oleh Denada.

"Nggak papa loh kalau kangen seseorang dan kita menangis, it's oke, nggak papa dan pas aku ngomong kayak gitu, pecah tangisnya.

Itulah dia rindu papahnya," terang Denada. 

Artikel ini telah tayang di GridPop.id dengan judul Tak Kuat Menahan Rindu, Shakira Aurum Menangis Cari Sosok Jerry Aurum: Aku Kangen Papa, Ibu