Resep Bola Bola Mi Ayam Enak Ini Pasti Jadi Menu Sarapan Favorit Si Kecil

By Dwi, Selasa, 19 Mei 2020 | 21:00 WIB
Resep Bola Bola Mi Ayam yang Cantik Dan Nikmat Ini Pasti Bikin Si Kecil Langsung Sarapan (Sajian Sedap)

Bahan Pelengkap:7 porsi nasi putih100 ml saus tomat (secukupnya)

Makanan Pendamping:1 buah jeruk (secukupnya)

Cara Membuat Bola Bola Mi Ayam:

1. Campurkan mi telur, ayam giling, daun bawang, bawang putih, wortel, telur ayam, tepung terigu, garam, merica bubuk dan gula pasir. Aduk rata.

2. Ambil 1 sendok makan. Bentuk bola-bola.

3. Panaskan minyak. Goreng bola-bola ayam dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang sampai matang.

4. Sajikan dengan nasi dan saus tomat.

-----

Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone Sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid Saji dengan klik di sini

Baca Juga: Resep Serabi Solo Nangka Keju Enak, Menu Sarapan Tradisional yang Wajib Dicoba

Baca Juga: Resep Nasi Kepal Telur Dadar Enak, Menu Sarapan Nikmat Untuk Esok Hari

Baca Juga: Resep Pancake Burger Enak, Menu Sarapan Bergizi yang Bisa Kita Sajikan Untuk Esok Hari

Baca Juga: Resep Bakpao Sandwich Isi Kornet Enak, Kreasi Bakpao Istimewa Untuk Sarapan

Baca Juga: Resep Nasi Ikan Lapis Dadar Enak, Menu Sarapan Istimewa Keluarga Di Akhir Pekan