BERITA TERPOPULER: Dari Cara Restoran Membuat Donat Bulat Sempurna sampai Resep Semprit Sagu Kacang Keju Enak

By Virny Apriliyanty, Senin, 11 Mei 2020 | 09:10 WIB
BERITA TERPOPULER: Dari Cara Restoran Membuat Donat Bulat Sempurna sampai Resep Semprit Sagu Kacang Keju Enak ()

BERITA TERPOPULER: Dari Cara Restoran Membuat Donat Bulat Sempurna sampai Resep Semprit Sagu Kacang Keju Enak

SajianSedap.com - Ini dia berita terpopuler hari ini, Senin 11 Mei 2020. 

Ada berita soal cara restoran membuat donat yang bulat sempurna. 

Ada juga berita soal resep semprit sagu kacang keju enak. 

1. Cara Restoran Membuat Donat Bulat Sempurna 

Cara restoran membuat donat agar bulat sempurna

Dalam proses membuat donat, salah satu proses yang cukup rentan dilakukan adalah membuat bulatan donat.

Namun, untuk membuat donat dengan bulat sempurna seperti punya restoran akan mudah dilakukan jika kita tahu tipsnya.

Dijamin, donat jadi bulat sempurna seperti disejumlah restoran.

Baca Juga: Dulu Populer dan Digandrungi Banyak Wanita, Krisna Mukti Masih Betah Cicipi Jadi Jomblo di Usia 51 Tahun! Ternyata Wanita Minder Karena Alasan Ini

Baca Juga: BERITA TERPOPULER: Pelatih Gym Ashraf Sinclair Akhirnya Buka Suara Sampai BCL Membuat Syahrini Terdiam

Hal yang pertama dilakukan adalah kita wajib tahu penyebabnya donat tidak bisa bulat.

Donat yang cantik tentu bentuknya harus seperti gelang sempurna.

Namun seringkali, adonan donat sulit dibentuk.

Baca lengkapnya dengan klik link ini. 

2. Merebus Telur Ayam Cukup 10 Menit Saja

Telur Ayam yang anda suka harus tahu kapan waktu tepat untuk di makan

Apakah anda bertanya-tanya berapa lama waktu kita harus merebus telur?

Ternyata merebus telur cukup 10 menit.

Ya, merebus telur tidak boleh sembarangan.

Sebelum merebus telur ayam harus tahu sejumlah fakta berikut ini.

Kenapa? Salah-salah zat gizi telur justru merugikan kita dan atau malah hilang tak bisa diserap tubuh.

Asal tahu saja, jika merebus telur kurang dari 10 menit, kemungkinan bisa mengaruhi penyerapan nutrisi.

Kok bisa ya?

Baca lengkapnya dengan klik link ini. 

Baca Juga: Makin Populer Jadi Juri MasterChef Indonesia, Chef Renatta Moeloek Wujudkan Rumah Impian Masa Kecilnya! Intip Dapurnya yang Bikin Melongo!

Baca Juga: BERITA POPULER, Dari Manfaat Berkumur dengan Air Garam Sampai Manfaat Rendam Kaki di Air Hangat dan Garam

3. Resep Semprit Sagu Kacang Keju Enak

Resep Semprit Sagu Kacang Keju Enak

Resep Semprit Sagu Kacang Keju ini Resep Menu Khas Lebaran yang tidak boleh sampai terlewatkan.

Tak hanya enak jadi kue kering lebaran, Resep Semprit Sagu Kacang Keju juga mudah dibuat oleh pemula sekalipun.

Yuk, kreasikan langsung Resep Semprit Sagu Kacang Keju jadi kue kering lebaran istimewa.

Baca lengkapnya dengan klik link ini. 

Baca Juga: BERITA POPULER, Dari Khasiat Daun Talas Sampai Manfaat Teh Pisang Untuk Kesehatan

Baca Juga: BERITA TERPOPULER: Dari Cara Membuat Kue Tanpa Tepung Terigu Sampai Taruh Telur Ayam Dalam Beras Bisa Datangkan Hal Ajaib