Resep Tumis Bayam Merah Enak, Menu Sahur Praktis yang Rasanya Juara

By Dwi, Jumat, 22 Mei 2020 | 03:00 WIB
Resep Tumis Bayam Merah, Menu Sahur Andalan Karena Mudah Dibuat (Sajian Sedap)

Cara Membuat Tumis Bayam Merah:

1. Tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum. Masukkan cabai. Tumis hingga layu.

2. Tambahkan daun bayam merah dan telur. Aduk rata. Masukkan saus tiram. Aduk rata.

3. Tambahkan garam, merica dan gula. Aduk rata. Tuang kaldu ayam. Aduk rata. Tambahkan minyak wijen dan daun bawang. Masak hingga bumbu meresap.

-----

Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone Sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid Saji dengan klik di sini

Baca Juga: Resep Tim Ceker Manis Pedas Enak, Menu Sahur yang Lezatnya Terus Membekas Di Lidah

Baca Juga: Resep Lontong Balap Enak Dan Sederhana Ini Bisa Jadi Menu Sahur Pilihan Besok Pagi

Baca Juga: Resep Sup Taoco Tahu Enak, Menu Sahur Berkuah Lezat yang Bikin Sulit Berhenti Makan

Baca Juga: Resep Ikan Fillet Saus Rempah Enak, Menu Sahur yang Lezatnya Bikin Ngantuk Hilang

Baca Juga: Resep Nasi Goreng Telur Asin Enak, Kreasi Menu Sahur Lezat Dan Mudah Dibuat