Tolak Poligami dan Pilih Jadi Janda, Kondisi Rumah Nia Daniaty Pasca Cerai dari Farhat Abbas Jadi Sorotan! Ruang Makannya Bikin Kaget
Sajiansedap.com - Nama Nia Daniaty sudah lama melintang di industri musik tanah air.
Lagu tembang yang dinyanyikannya selalu hits pada masanya.
Namun, sekarang Nia Daniaty sudah jarang muncul di televisi.
Baca Juga: Makin Tajir Setelah Diceraikan Farhat Abbas, Mewahnya Rumah dan Dapur Nia Daniaty Bak Istana Sultan!
Penyanyi yang populer pada tahun 1980-an ini sempat menjadi bahan perbincangan publik saat bercerai dengan mantan suaminya, Farhat Abbas.
Pernikahan kedua Nia Danianty ternyata harus kandas setelah Farhat Abbas memilih menikah lagi.
Menolak dimadu oleh sang suami, Nia Danianty pun memilih bercerai.
Pelantun Gelas-Gelas Kaca ini, menggugat cerai Farhat Abbas pada 27 Januari 2014 lalu.