Cara Super Mudah Merawat Pisau Agar Selalu Tajam, Enggak Perlu Sering Diasah

By Virny Apriliyanty, Rabu, 17 Juni 2020 | 15:50 WIB
Pisau berkarat di dapur bisa dibuat mengkilap dengan bahan mudah. (Pixabay)

Keringkan Pisau Setelah Dicuci

Membiarkan pisau kering dengan sendirinya di rak pengering hanya akan membantu pembentukan jamur pada pisau.

Jadi, sebaiknya setelah dicuci, keringkan pisau dengan lap dan segera simpan.

Baca Juga: Cuma Gara-gara Tissue Toilet, Dua Orang Ini Berebut Hingga Todongkan Pisau! Terkuak Alasan Ini Jadi Penyebabnya

 

Selalu Gunakan Talenan Saat Akan Memotong dengan Pisau

Jangan memotong di atas meja, apalagi meja berbahan marbel, granit, atau meja dengan permukaan padat.

Sebab itu hanya akan menghancurkan permukaan pisau.

 

Nah, mudah bukan, merawat pisau agar tetap tajam dengan cara-cara tersebut?

Yuk, selalu jaga fungsi alat-alat dapur kita agar kegiatan dapur selalu lancar. (SCI/ dari berbagai sumber)

Baca Juga: Penelitian Terbaru Mengungkapkan Kalau Nasi Bukan Penyebab dari Kegemukkan, ini Alasannya