Ajaib Banget! Ketagihan Minum Air Rendaman Bunga Telang, Wanita Ini Mengalami Efek Mengejutkan Ini pada Tubuhnya

By Rafida Ulfa, Minggu, 21 Juni 2020 | 18:15 WIB
Bunga telang, bahan dasar dari blue tea atau teh biru (recipes.timesofindia.com (screenshot))

Manfaat Air Rendaman Bunga Telang

Manfaat air rendaman bunga telang ternyata juga dibuktikan oleg seorang YouTuber bernama Nicole.

Menilik dari kanal YouTube pribadinya 'NicHolistic', ia bertutur bahwa saat melancong ke Thailand, Nicole telah mencicipi olahan bunga telang.

Hingga, Nicole merasakan manfaat dari bunga telang.

Sepulang dari Thailand, Nicole mengaku ketagihan mengonsumsi bunga telang yang diolah menjadi teh.

Baca Juga: Tips Menyimpan Roti Tawar Agar Tidak Cepat Berjamur, Siapa Sangka Bisa dengan Cara Sederhana Ini

Diakui Nicole, dirinya merasa ada perubahan pada tubuhnya.

Seperti klaim dari manfaat bunga telang, Nicole merasa kerutan pada wajahnya menghilang.

Kulit mati yang ada pada wajahnya pun juga mengelupas dengan sendirinya.

Nicole menyimpulkan, rutin mengonsumsi olahan bunga telang bisa membuatnya terlihat awet muda.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.