SajianSedap.com - Resep Ikan Patin Kuah Tempoyak yang enak ini pasti sukses bikin ketagihan.
Tak cuma enak, Resep Ikan Patin Kuah Tempoyak juga bisa langsung kita praktikkan di rumah.
Mari, langsung kreasikan Resep Ikan Patin Kuah Tempoyak yang enak in untuk menu makan siang di akhir pekan.
Baca Juga: Tips Agar Daging Ikan Patin Tidak Hancur Saat Dimasak, Semua Wajib Tahu!
Waktu: 45 Menit
Sajian: 4 Porsi
Bahan:1 ekor ikan patin potong-potong175 gram tempoyak5 lembar daun jeruk, buang tulangnya2 lembar daun salam2 batang serai, memarkan2 cm jahe memarkan1/2 sendok makan garam1 sendok teh gula pasir800 ml air3 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu Halus:8 butir bawang merah5 siung bawang putih10 buah cabai merah keriting3 butir kemiri, sangrai1 cm lengkuas2 cm kunyit bakar
Cara Membuat Ikan Patin Kuah Tempoyak:
1. Tumis bumbu halus, daun jeruk, daun salam dan serai sampai harum.
2. Masukkan tempoyak dan air. Aduk sampai mendidih. Tambahkan ikan patin. Aduk sampai berubah warna.
3. Bubuhi garam, dan gula pasir. Aduk rata. Masak sampai meresap.
-----
Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone Sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid Saji dengan klik di sini
Baca Juga: Resep Tumis Daun Pepaya Enak Ini Pas Banget Disandingkan Dengan Nasi Hangat
Baca Juga: Resep Kalio Bebek Enak Ini Mustahil Bikin Keluarga Makan Satu Porsi
Baca Juga: Resep Sawi Asin Tumis Sosis Enak Ini Bikin Nafsu Makan Meningkat Tajam
Baca Juga: Resep Sate Kikil Enak, Kreasi Menu Pelengkap yang Unik Dan Nikmat
Baca Juga: Resep Daging Bakar Saus Mayo Enak, Aromanya Saja Sudah Bisa Bikin Perut Keroncongan