Resep Labu Siam Cah Jamur Enak, Menu Pelengkap yang Sedap Dan Praktis

By Dwi, Senin, 29 Juni 2020 | 17:00 WIB
Langsung Saja Hadirkan Resep Labu Siam Cah Jamur yang Enak Ini Untuk Menu Pelengkap (Sajian Sedap)

Cara Membuat Labu Siam Cah Jamur:

1. Tumis bawang bombay dan bawang putih sampai harum. Masukkan cabai merah, jamur merang, jamur kuping, labu siam, dan telur puyuh. Aduk rata.

2. Masukkan garam, gula, merica, dan kecap ikan. Aduk rata.

3. Tuang air dan minyak wijen. Masak di atas api sedang sampai matang.

-----

Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone Sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid Saji dengan klik di sini

Baca Juga: Resep Tahu Bulat Kering Salsa Enak, Menu Pelengkap yang Juga Nikmat Untuk Camilan

Baca Juga: Resep Sop Buncis Sayap Enak, Hidangan Berkuah yang Nikmat Disantap Saat Malam Hari

Baca Juga: Resep Telur Ceplok Jahe Enak Ini Tetap Menggoda Meskipun Sederhana

Baca Juga: Resep Caisim Tumis Otak-Otak Enak Ini Sederhana Namun Menggoda Banget

Baca Juga: Resep Perkedel Tahu Ayam Enak, Menu Pelengkap Nikmat Untuk Makan Malam