Jadi Kebiasaan Masyarakat Indonesia, Deretan Hal Ini Justru Dianggap Aneh Oleh Orang Asing! Salah Satunya Makan Ceker Ayam

By Siti Afifah, Kamis, 2 Juli 2020 | 14:45 WIB
Tak banyak yang tahu, ternyata kebiasaan orang Indonesia ini dianggap aneh oleh bule, apa saja? (Pinterest dan Tribunnews)

Jadi Kebiasaan Masyarakat Indonesia, Deretan Hal Ini Justru Dianggap Aneh Oleh Orang Asing! Salah Satunya Makan Ceker Ayam

SajianSedap.com - Indonesia tentunya menjadi salah satu destinasi pariwisata yang indah untuk orang luar.

Karena di Indonesia memiliki banyak ragam kebudayaa, bahasa dan kebiasaan.

Namun, ternyata ada beberapa hal yang lazim dilakukan di Indonesia rupanya terlihat 'aneh' di mata orang Barat.

Banyak wisatawan asing yang keheranan melihat kebiasaan warga Indonesia yang tak lazim bagi mereka.

Misalnya, makan ceker ayam atau tisu toilet yang ada di atas meja makan.

 

Di negara Barat, ceker dan kepala ayam umumnya tidak dikonsumsi.

Baca Juga: Roasted Fish Cake with Made from Ground Catfish, A Perfect Snack For Leisure Time!

Baca Juga: Recipe of Fried Tahu with Petis Filings, A Tasty Late-Night Snack!

Sementara tisu gulung hanya digunakan di toilet.

Dikutip dari Tribun Kaltim, berikut 11 kebiasan orang Indonesia yang terlihat aneh di mata bule: