Cara Membuat Bumbu Pecel Gurih dan Wangi Daun Jeruk, Dijamin Mudah untuk Dilakukan Sendiri di Rumah

By Marcel Mariana, Senin, 6 Juli 2020 | 05:15 WIB
Tips Membuat Bumbu Pecel Enak dan Wangi Daun Jeruk! Mudah Ditiru (Sajian Sedap)

Ulek asal saja dan jangan sampai terlalu halus, ya.

Ingat juga untuk membuang bagian tulang daun jeruk supaya tidak pahit rasanya.

Baca Juga: (Video) Resep Membuat Pecel Madiun Paling Mudah dan Praktis, Cocok Jadi Teman Makan Nasi Hari Ini

5. Tambahkan Air Begitu Akan Dipakai

Setelah proses di atas, bumbu pecel tinggal kita simpan di wadah kedap udara untuk jadi stock.

Ketika ingin dighunakan, tinggal tambahkan air panas ke dalamnya, deh.

Baca Juga: Disangka Tersangkut Pohon, Pria Ini Menangkap Ikan Lele Lebih Besar dari Buaya, 'Bisa dapat Berapa Banyak Piring Pecel Lele?'

Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid saji dengan klik di sini