Daun Mint Untuk Hilangkan Mata Panda
Menghilangkan mata panda secara alami bisa menggunakan daun mint, nih.
Di dalam daun mint terdapat senyawa alami seperti mentol dan vitamin C.
Senyawa mentol dapat membantu meningkatkan sirkulasi darah yang baik untuk kulit.
Baca Juga: Tanpa Obat, Ginjal Bisa Sehat dengan Ramuan Bawang Merah Buatan Rumah Ini, Wajib Dicoba
Sedangkan vitamin C bisa meningkatkan elastisitas kulit.
Oleh karena itu, daun mint bagus untuk mengatasi mata panda.
Membuat masker mata panda dari daun mint juga sangat mudah, lo.
Anda hanya perlu meluangkan waktu #5menitaja untuk membuat masker ini.