Jangan Lagi Buang Ampas Kopi! Coba Taruh Semalaman di Westafel dan Intip Perubahan Fantastis Esok Paginya

By Siti Afifah, Senin, 13 Juli 2020 | 07:46 WIB
Jangan Buru-buru Dibuang! Ini Kegunaan Ampas Kopi untuk Rumah Tangga (SajianSedap)

Jangan Lagi Buang Ampas Kopi! Coba Taruh Semalaman di Westafel dan Intip Perubahan Fantastis Esok Paginya

SajianSedap.com - Anda pecinta kopi?

Tahukah anda ampas kopi memiliki manfaat berguna yang jarang diketahui?

Sudah menjadi kebiasaan sebagian orang menikmati kopi di pagi hari.

Sebelum memulai aktivitas, kopi banyak dinikmati sebagai minuman saat sarapan.

Biasanya, orang akan menyeduh kopi dan membuang ampas bubuk kopi yang tertinggal di gelasnya.

Ternyata, ampas bubuk kopi masih bisa dimanfaatkan untuk merawat kulit.

Baca Juga: Mercure Hotel Jakarta Kota, Lives Up To Be Stylish In A Modest Yet Luxurious Way

Baca Juga: The Legendary Nasi Campur Warung Wardani is Now Available in Bintaro! Here's What It Looks Like!

Selain merawat kulit, ada manfaat lain yang bisa didapatkan dari ampas kopi.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah manfaat dari ampas kopi untuk kehidupan sehari-hari: