Rasanya Super Pahit, Ternyata Jamu Kunyit Asam Bisa Menurunkan Risiko Penyakit Mematikan Ini, Wajib Dicoba!

By Marcel Mariana, Kamis, 16 Juli 2020 | 19:45 WIB
Jamu kunyit asam baik untuk kesehatan, wajib dicoba (Tribun Lombok - Tribunnews.com)

1. Mengatur gula darah

Penderita diabetes tentu punya kewajiban untuk mengatur kadar gula darah dalam tubuh mereka.

Sejak dulu, jamu kunyit asam kerap direkomendasikan bagi penderita diabetes.

2. Mencegah risiko kanker

Hebatnya, curcumin dalam kunyit juga punya khasiat untuk mencegah risiko kanker.

Baca Juga: Pantas Diminum Jokowi Tiap Pagi Selama 17 Tahun, Siapa Sangka Ramuan Ini Terbukti Bisa Cegah Penyakit Fatal Ini!

Baca Juga: Beredar Kabar Pemerintah Impor Jamu dari China Untuk Tangani Pasien Covid-19 Tanpa Diketahui BPOM, Anggota DPR RI Beri Pembelaan: 'Ini Aksi Spontan'

Sebagai antioksidan dan anti-peradangan, curcumin dapat mengurangi risiko sel tubuh yang mengalami kerusakan akibat mutasi sel dan kanker.

3. Meningkatkan daya tahan tubuh

Minum jamu kunyit asam secara teratur juga bisa meningkatkan daya tahan tubuh karena kandungan antioksidan, anti-peradangan, dan antibakteri di dalamnya.

Selain itu, curcumin dalam jamu kunyit asam juga bisa menjadi modulator kekebalan tubuh untuk melawan kanker.