Bak Tersambar Petir di Siang Bolong, Bukannya jadi Cantik, Wanita ini Malah Berubah Mengerikan Setelah Pakai Masker Lemon Selama Dua Hari! Kenapa?

By Rafida Ulfa, Minggu, 2 Agustus 2020 | 16:45 WIB
wanita ini kaget setelah lihat wajahnya setelah pakai masker lemon selama 2 hari (Tribun Kaltim)

Rupanya, jika diaplikasikan dalam bentuk mentah, lemon dapat menyebabkan iritasi dan sensasi terbakar.

Ironisnya, lemon dengan khasiat astringent yang sebenarnya dikenal bisa mengurangi jerawat, justru membuat wajah pemakainya berjerawat.

Mengapa bisa memburuk?

Kulit yang sensitif dan kering secara alami memainkan peran utama, tetapi dengan pengobatan rumah dan masker wajah buatan sendiri, sering kali sulit untuk menentukan penyebab dari reaksi tersebut.

Lalu, apa yang harus dilakukan ketika ingin merawat kulit agar lebih cerah dan anti-penuaan dengan lemon?

Baca Juga: Sering Jadi Kebiasaan, Siapa Sangka Minum Air Sambil Berdiri Miliki Bahaya yang Tidak Main-Main Untuk Kesehatan

Sebaiknya mencari sumber alternatif vitamin C atau setidaknya meneliti efek samping lemon untuk menghindari reaksi parah.

Empat alasan mengapa lemon mungkin tidak cocok untuk beberapa orang, berikut ini seperti dilansir dari trendtram:

1. Tidak setiap jenis kulit cocok menggunakan masker lemon

Sebum control adalah sekresi minyak yang membuat permukaan kulit tetap lembab dan sehat. Ini juga salah satu komponen utama yang menentukan jenis kulit Anda.

Baca Juga: Dianggap Sehat dan Kaya akan Manfaat, Ternyata inilah Bahaya Terlalu Banyak Memakan Tomat, Wajib Tahu!

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.