Sepi Job di Dunia Hiburan Sampai 2 Kali Menduda, Nasib Aktor Bang Tigor 'Suami-suami Takut Istri' Kini Bikin Kaget!

By Marcel Mariana, Sabtu, 8 Agustus 2020 | 18:30 WIB
Aktor Bang Tigor nasibnya bikin kaget setelah menjadi duda 2 kali (Surya Malang - Tribunnews.com)

Perceraian Kedua

Diketahuin, Ini merupakan perceraian kedua Bang Tigor, setelah sebelumnya pada tahun 2012 ia npernah menceraikan istri pertamanya Selly Suryani Gunawan.

Kala itu Bang Tigor menggugat cerai Selly karena perbedaan keyakinan di antara keduanya.

Tak lama setelah bercerai dengan istri pertama, tiga bulan setelahnya, Bang Tigor lalu menikah lagi dengan Lubna.

Baca Juga: Selama 16 Tahun Nikahi Ibu Angkatnya Sendiri, Pesepakbola ini Sekarang Nasibnya Berujung Pahit! Boroknya Dibongkar hingga Terancam Masuk Bui

Baca Juga: Dulu Jadi Artis Top dan Dikenal Kaya Raya, Nasib Penyanyi ini Sekarang Berubah Drastis! Harus Banting Tulang jadi Petugas Kebersihan Demi Sambung Hidup

Saat menikahi Bang Tigor, usia Lubna terpaut 13 tahun lebih muda.

Namun tidak bertahan lama, pernikahannya kembali kandas.

Bang Tigor merasa ada yang tidak beres dalam rumah tangganya.

Ia merasa Lubna terlalu sibuk dengan kariernya.