Kesal Cicak Hinggap dan Makan dari Centong Nasi? Berikut Cara Mudah Mengusirnya dan Dijamin Gak Bakal Kembali

By Marcel Mariana, Selasa, 11 Agustus 2020 | 05:15 WIB
Cicak yang hinggap di centong nasi bisa hilang dengan cara ini (Tribun Batam - Tribunnews.com)

3. Selalu tutup makanan dan gelas

Pastikan anda selalu menutup makanan dengan tudung saji atau apapun itu.

Cicak sangat suka dengan makanan yang tergeletak di meja, jadi pastikan kamu selalu menutup makanan dengan benar.

Jika anda mempunyai gelas yang berisi minuman, baiknya tutup dengan tutup gelas.

Jangan biarkan cicak keluar masuk gelasmu.

Baca Juga: Resep Oseng-Oseng Jagung Manis Enak, Menu Praktis yang Mampu Mendobrak Nafsu Makan

4. Pasang ac

Cicak merupakan hewan berdarah panas.

Cicak tidak suka dengan udara dingin.

Memasang ac bisa menjadi salah satu cara untuk menghindari cicak

Nah, itu dia Kids cara untuk menghindari cicak di rumah.

Selamat mencoba.

Baca Juga: Stop Makan Telur Ayam Tiap Hari Jika Tidak Ingin Penyakit Mematikan ini Masuk ke Dalam Tubuh Kita Semua

Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid saji dengan klik di sini

Artikel Telah Ditayangkan di kids.grid.id dengan Judul, Cicak Suka Makan dari Centong Nasi, Lakukan Cara Ini Agar Rumah Bebas dari Cicak