Koma 3 Hari, Artis yang Juga Mantan Atlet ini Meninggal Mendadak Karena Kanker Otak! Lauk Favorit di Meja Makan Ini Jadi Pemicunya

By Sera B, Selasa, 11 Agustus 2020 | 07:05 WIB
Agung Hercules Meninggal Karena Kanker Otak Padahal Rajin Olahraga, Sebelumnya Sempat Minta Sahabat Jauhi Makanan Ini! (Kolase Tribunnews.com)

2. Alkohol

Ada banyak penelitian yang mengungkapkan, alkohol dapat memicu berbagai kanker ganas dan berbahaya.

Dilansir kompas.com, dalam sebuah studi, alkohol disebut sebagai penyebab pertumbuhan 7 jenis kanker, seperti kanker hati dan payudara.

Para peneliti menemukan bahwa alkohol merusak DNA sel induk yang bertanggung jawab untuk memproduksi darah baru.

Baca Juga: Penyakit Asma Renggut Nyawa Jojon, Siapa Sangka Camilan saat Nonton ini Bisa Jadi Salah Satu Penyebabnya, Wajib Dihindari!

Baca Juga: STOP dari Sekarang! 4 Lauk di Meja Makan Ini Jadi Penyebab Utama Kista yang Sebabkan Kemandulan pada Wanita

3. Daging Merah

Telah banyak penelitian yang menemukan antara kaitan daging merah dengan risiko kanker.

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pun menempatkan daging merah yang diproses, seperti sosis dan bacon, ke dalam daftar makanan yang bersifat karsinogen.