Syahrini Sesali Hal Ini Usai Nikahi Reino Barack
Meski sudah memiliki kehidupan masing-masing.
Syahrini masih kerap menerima tudingan-tudingan miring soal hubungannya dengan mantan kekasih Luna Maya hingga muncul istilah 'makan teman lagi hits'.
Setahun lebih menjalani biduk rumah tangga, Syahrini pun dikabarkan tengah hamil buah hatinya dengan Reino Barack.
Namun, kabar kehamilan tersebut masih simpang siur.
Bahkan, baru-baru ini juga santer isu jika Syahrini mengalami keguguran.
Syahrini memang selalu bungkam atas kabar kehamilannya tersebut.
Ia justru lebih antusias ketika menceritakan soal kesehariannya sebagai seorang istri.
Resmi menjadi pasangan suami-istri sejak Februari 2019 lalu, Syahrini malah mengaku menyesal.
Bukan menyesali soal pahit getir berumah tangga.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.