SajianSedap.com - Cangkang telur biasanya berakhir di tempat sampah.
Soalnya, bahan ini disebut limbah dan tidak memang jarang diketahui kegunaannya.
Tapi mulai saat ini, coba untuk tidak melakukan hal tersebut.
Baca Juga: Resep Cake Kacang Kenari Putih Telur Enak, Hidangan Tepat Untuk Mengolah Sisa Putih Telur
Coba hancurkan cangkang telur dan taburkan di atas tanah.
Bersiaplah kalau melihat hal luar biasa yang akan terjadi.
Kenapa, ya?