Bau Kaki Sulit Hilang? Coba Rendam Kaki di Air Garam Sekali Seminggu, Manfaatnya Tidak Main-Main

By Marcel Mariana, Sabtu, 22 Agustus 2020 | 05:45 WIB
Bau kaki bisa diatasi dengan air garam (Tribun Manado - Tribunnews.com)

Menurut Arthritis Foundation, suhu air antara 92 ° F dan 100 ° F paling baik untuk meredakan nyeri.

- Isi baskom dengan air hangat secukupnya.

- Tambahkan setengah atau tiga perempat cangkir garam epsom ke dalam air.

- Rendam kaki sekitar 20 hingga 30 menit.

Baca Juga: Takut Minyak Goreng Meletup Saat Memasak? Tambahkan Bumbu Dapur Ini ke Dalam Minyak dan Lihat Hasilnya

- Selanjutnya keringkan kaki dan beri pelembab setelahnya.

Namun sebaiknya jangan terlalu sering melakukannya karena bisa membuat kaki terasa kering.

Anda bisa mencoba merendam kaki satu atau dua kali seminggu.

Selain garam epsom, ada bahan lain yang bisa anda gunakan untuk merendam kaki guna meredakan nyeri dan meningkatkan kesehatan kaki.