Wajib Tahu, Inilah Manfaat Tersembunyi dari Air Rebusan Temulawak yang Baik untuk Kesehatan Kita Semua

By Marcel Mariana, Sabtu, 5 September 2020 | 10:15 WIB
Air rebusan Temulawak miliki manfaat tak terduga untuk kesehatan (Tribun Medan - Tribunnews.com)

4. Temulawak

Sesuai dengan namanya, jamu ini terbuat dari temu lawak dan ditambahkan asam jawa, gula aren, daun pandan, dan jinten.

Konsumsi temulawak dapat meredakan rasa pusing, mual, dan pegal-pegal.

Baca Juga: Cobalah Mandi Pakai Air Rebusan 2 Batang Serai, Jangan Kaget dengan Efek yang Akan Dirasakan ini! Ajaib Banget!

Selain untuk dikonsumsi, temulawak juga bisa dijadikan perawatan kulit lho, karena dipercaya mengandung anti inflamasi.

Oleh karena itu, temulawak bisa menggantikan benzoyl peroxide sebagai pereda jerawat.

Baca Juga: Coba Minum Rebusan Air Kelapa Mulai Sekarang, Dijamin Penyakit Mematikan ini Tidak Akan Masuk ke Dalam Tubuh

Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid saji dengan klik di sini