Resep Telur Gulung Mi Enak, Camilan Penutup Nikmat Untuk Malam Ini

By Dwi, Senin, 14 September 2020 | 19:00 WIB
Resep Telur Gulung Mi, Camilan Nikmat yang Bisa Kita Buat Di Rumah (Sajian Sedap)

Cara Membuat Telur Gulung Mi:

1. Bubuhi mi dengan 1/2 sdt garam dan 1/8 sdt merica bubuk. Aduk rata.

2. Lilitkan mi pada tusuk sate. Sisihkan.

3. Kocok rata telur, tepung terigu, air, garam dan merica bubuk. Masukkan ke dalam botol saus.

4. Corat-coret adonan telur di atas minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang. Masukkan sate mie. Putar-putar sampai terlilit telur. Goreng hingga kecoklatan. Tiriskan.

5. Sajikan dengan mayonaise dan saus sambal.

Baca Juga: Jangan Lagi Cuci Telur Ayam dengan Air yang Mengalir, Bahaya ini yang Menjadi Alasan Utamanya

Baca Juga: Sering Dianggap Sepele, 3 Kesalahan Saat Memasak Telur ini Bisa Timbulkan Hal Tak Diinginkan! Begini Solusinya

Baca Juga: Sudah Kerja Keras Jualan Telur, Mantan Istri Raul Lemos Geram Anaknya Disudutkan Yuni Shara, 'Sadar Nggak Adiknya Udah Ngaku Selingkuh?'

Baca Juga: Resep Martabak Jamur Telur Enak, Hidangan Ringan yang Pasti Bikin Perut Kenyang

Baca Juga: Resep Muffin Cempedak Sereal Enak, Camilan Dengan Rasa Dan Aroma yang Nikmat Banget