Cuma Rutin Makan Buah Ceri Ternyata Bisa Datangkan Efek Luar Biasa Bagi Tubuh! Pantas Dijual Nyaris Setengah Juta Per Kilo

By Virny Apriliyanty, Senin, 14 September 2020 | 09:30 WIB
Buah Kersen, Punya Harga Jutaan dan Bisa Sembuhkan Penyakit Jantung hingga Kanker Usus (dok. infocultures.blogspot.com)

Buah kecil bercita rasa manis tersebut ternyata bernilai cukup mahal.

Pasalnya, dilihat dari berbagai laman jual-beli, buah kersen dijual seharga Rp 40 ribu per seratus gram atau sekitar Rp 200 ribu/kg.

buah kersen dan daun kersen yang berharga jual tinggi

Bahkan daun kersen juga dijual dengan harga yang cukup prestise.

Bernilai fantastis, lantas apa saja sih manfaat dari buah kersen?

Baca Juga: Wajib Tahu, Ternyata Makan Tomat Rebus Miliki Manfaat Tak Terduga Untuk Kesehatan, Bisa Mencegah Penyakit Mematikan Ini

Manfaat Buah Kersen untuk Kesehatan

Dilansir Grid.ID dari laman intisari buah kersen ternyata memiliki banyak kandungan gizi.

Setiap 100 gr buah kersen terkandung:

Air sebanyak 77,8 g, serat: 4,6 g, vitamin C (antioksidan): 80.5 mg, lemak: 1,56 g

Tak hanya itu, kandungan lain seperti zat besi: 1,18 mg, karotin: 0,019 mg, protein: 0,324 g, fosfor: 84 mg, niacin: 0,554 mg, kalsium: 124,6 mg, vitamin B1(Tiamin): 0,065 mg, dan riboflavin: 0,037 mg juga terkandung dalam buah kersen.

Sementara dari stuartxchange.org kita bisa mengambil manfaat kesehatan dari pohon kersen antara lain.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.