Apakah Bisa Masak Nasi Dengan Air Mendidih? Berikut Perbedaan dan Keunggulannya dari Air Dingin

By Marcel Mariana, Sabtu, 19 September 2020 | 16:45 WIB
Keunggulan memasak nasi dengan air mendidih dari air dingin (Tribun Jateng - Tribunnews.com)

Apakah Masak Nasi Dengan Air Mendidih Bisa Terjadi? Berikut Perbedaan dan Keunggulan Air Mendidih dari Air Dingin

Sajiansedap.com - Pernahkah anda memasak nasi menggunakan air mendidih?

Atau mendapatkan tips agar memasak nasi dengan air mendidih?

Padahal biasanya kita hanya memakai air dingin atau air biasa untuk memasak nasi.

Baca Juga: Stop Masak Nasi di Rice Cooker dengan Cara Ini, Jika Tak Ingin Berujung Fatal! Peneliti Beberkan Bukti Mengejutkan

Tapi adakah perbedaan antara memasak nasi dengan air mendidih dan air dingin?

Penasaran kan?

Agar tidak salah, mari kita cari tahu bedanya.

Simak baik-baik, ya!