Sering Jadi Kebiasaan, Siapa Sangka Pakai Tusuk Gigi Bisa Membahayakan Kesehatan Mulut, Berikut Penjelasan Ahli

By Marcel Mariana, Sabtu, 26 September 2020 | 15:30 WIB
Tusuk gigi ternyata berbahaya bagi kesehatan gigi anda,ini kata ahli (Tribun Solo - Tribunnews.com)

2. Radang gusi

Tak jarang ketika menggunakan tusuk gigi justru membuat gusi berdarah.

Seiring waktu, dapat menyebabkan radang gusi dan penyakit lainnya.

Terutama jika ada bakteri dan kuman yang masuk ke dalam luka.

Baca Juga: Gak Nyangka! Cuma Lakukan Satu Hal Sederhana Ini saat Sikat Gigi, 5 Penyakit Bisa Langsung Hilang dari Tubuh

3. Gigi menjadi rengggang

Percaya atau tidak, kerapatan gigi dapat berkurang jika kamu menggunakan tusuk gigi.

Apalagi jika posisi makanan yang terselit tak pernah berubah.