Tips Agar Minyak Goreng Meletup Tidak Melukai Tangan, Cukup Gunakan Bumbu Dapur ini

By Marcel Mariana, Rabu, 7 Oktober 2020 | 18:30 WIB
Begini cara agar tidak terciprat minyak goreng (Tribun Manado - Tribunnews.com)

Ayam yang tenggelam ke dalam minyak tidak akan meletup.

3. Tidak perlu membolak-balik

Biasanya ini terjadi ketika anda merasa jika minyak terlalu panas sehingga khawatir ayamnya akan gosong.

Membolak-balik ayam yang digoreng justru memicu letupan minyak, dan juga membuat kulit ayam yang belum terlalu kering saat digoreng menempel di wajan.

Baca Juga: Stop Pakai Spons Kawat! 3 Bahan Dapur Ini Mujarab Rontokan Noda Kerak Tanpa Bikin Wajan Tergores dan Menipis

4. Tambahkan garam ke minyak

Jarang diketahui, trik ampuh membuat ayam goreng tak meletup saat digoreng salah satunya adalah menambahkan garam di minyak penggorengan.

Hal ini boleh dilakukan, boleh tidak.

Tambahkan garam saat minyak dipanaskan, biarkan saja sampai larut dan jangan diaduk.

Minyak penggorengan ayam tidak akan meletup ketika menggoreng ayam.

Tips di atas semoga bisa membantu anda untuk menggoreng ayam tanpa khawatir meletup dan lengket lagi.

Baca Juga: Cara Merawat Wajan Besi Agar Tidak Berkarat Hanya dengan 2 Bahan Dapur, Kinclong Terus Seperti Baru

Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid saji dengan klik di sini

Artikel Telah Ditayangkan di nakita.grid.id dengan Judul, Takut Minyak Meletup Saat Goreng Ayam? Lakukan Hal ini, Diberi Garam