Selama ini Kita Sudah Salah, Makan Kol Goreng Sampai Nambah Ternyata Menyehatkan, Asal..

By Raka, Senin, 5 Oktober 2020 | 19:30 WIB
Kol goreng ternyata bisa menyehatkan asalkan mengikuti cara menggoreng ini (pixabay)

SajianSedap.com - Siapa yang suka dengan kol goreng?

Olahan kol yang biasa disantap bersama pecel lele ini memang juara rasanya.

Apalagi untuk membuat kol goreng sangat mudah untuk dilakukan oleh siapa saja.

Tapi ada beberapa anggapan yang menyebutkan bahwa kol goreng tidak baik untuk kesehatanmu.

Baca Juga: Selama ini Kita Salah Besar, Memecahkan Telur di Pinggir Mangkuk Ternyata Keliru! Begini Cara yang Benar

Bahkan banyak yang menyebutkan bahwa kol goreng dapat memicu kanker.

Makanan apapun, tidak hanya kol, jika diolah dengan cara yang salah pasti akan menimbulkan dampak buruk bagi kesehatan.

Gorengan juga menjadi salah satu makanan yang menjadi penyebab timbulnya berbagai masalah kesehatan.

Akan tetapi kamu tidak perlu khawatir.