Santan Sisa Jangan Dibuang! Gunakan Sebagai Lulur Ampuh untuk Bikin Kulit Kenyal dan Lembut Seperti Kulit Bayi

By Sera B, Minggu, 11 Oktober 2020 | 10:30 WIB
Santan sisa masak ternyata bisa dijadikan scrub untuk kulit lembut dan kenyal seperti kulit bayi. (Cewek Banget dan Grid.id)

Bikin kulit lembut dan kenyalKelembaban alami dari santan emang udah enggak bisa diragukan lagi.

Ternyata, mandi dengan air santan bisa bikin kulit kita semakin lembut dan kenyal.Kalau rutin dilakukan, dijamin kulit kita yang tadinya kering jadi lembut lagi seperti kulit bayi!

Baca Juga: Berat Badannya Turun Sampai 6 Kg, Artis Cantik ini Cuma Makan Pisang yang Dianggap Efektif dan Terbukti Nyata

Baca Juga: Rahasia Rita Sugiarto Tetap Awet Muda di Usia 55 Tahun, Ternyata Cuma Hindari Makanan Favorit Semua Orang IniCara penggunaannya campurkan santan sesuai dengan jumlah yang kita mau ke dalam air mandi.Kita juga bisa menambahkan pewangi seperti perasan air lemon supaya aroma air semakin segar.

Yuk, langsung dicoba di rumah Saselovers!

Artikel ini telah tayang di CewekBanget.id dengan judul: Enggak Melulu Buat Masakan, Ini 3 Manfaat Santan Kelapa untuk Kecantikan