Wajib Dicoba! Minum Campuran Kayu Manis dan Kunyit dan Rasakan Manfaat Luar Biasanya di Tubuh Anda

By Marcel Mariana, Jumat, 9 Oktober 2020 | 16:17 WIB
Coba minum campuran Kayu manis dan Kunyit dan rasakan hasilnya (Tribunnews.com)

2. Manfaat kayu manis

Kayu manis menjadi salah satu rempah yang paling populer digunakan di seluruh dunia.

Pasalnya, tak hanya menambah aroma dan rasa, kayu manis juga punya sederet manfaat untuk tubuh.

Rempah berwarna cokelat ini punya kandungan antioksidan tinggi yang bisa menangkal radikal bebas.

Baca Juga: Cara Membuat Teh Kayu Manis yang Bantu Cegah Penyakit Kronis yang Bikin Sengsara Seumur Hidup

Selain itu, kayu manis menjadi sumber penting kandungan magnesium dan kalsium.

Zat dalam kandungan kayu manis juga dikenal bagus untuk meredakan peradangan serta meningkatkan daya tahan tubuh.

Kabar baiknya, kayu manis juga ampuh untuk mengurangi risiko terkena kanker dan ampuh melawan diabetes.

Nah, dengan segundang manfaat tersebut, simak cara membuatnya!

Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah ini  :