Kabar Duka dari Aurel Hermansyah, Sering Alami Mimisan Ternyata Dirinya Idap Asam Lambung Tinggi, Harus Pantang Makanan Ini Seumur Hidup

By Siti Afifah, Kamis, 22 Oktober 2020 | 18:15 WIB
Aurel idap asam lambung tinggi dan harus jauhi makanan ini seumur hidup jika ingin sembuh (Youtube The Hermansyah A6)

Aurel Idap Asam Lambung Tinggi

“Jadi, Aurel sudah setahun lebih sering mimisan sekali dua kali. Ternyata waktu dia kecil sering mimisan, tapi belum pernah diperiksa,” ujar Ashanty dalam tayangan Youtubenya.

Kekhawatiran Ashanty semakin menjadi setelah dua bulan belakangan Aurel semakin sering mengalami mimisan.

“Terus belakangan dua bulanan ini, lebih sering banget. Jadi aku sampai takut, takutnya kenapa-kenapa. Terus dokter minta dirawat biar bisa diperiksa sama ahlinya,” lanjut Ashanty.

Aurel Hermansyah kemudian melakukan pemeriksaan Endoskopi untuk mengetahui penyakitnya.

Baca Juga: Kabar Baik Bagi Pencinta Kopi! Begini Cara Mencegah Asam Lambung Kambuh Saat Minum Kopi, Wajib Dicoba

Baca Juga: Catat! Ahli Sebut Pemilik Golongan Darah A Berisiko Tinggi Derita Kanker Lambung, 4 Makanan Ini Harus Segera Dihindari

Setelah melalui pemeriksaan perempuan yang biasa disapa Loli ini ternyata memiliki asam lambung yang tinggi dan sudah menyebar ke bagian pernapasannya.

Dokter yang merawatnya kemudian memberikan daftar makanan yang harus dipantang oleh Aurel selain mengonsumsi obat.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini