CATAT! Wanita dengan Kondisi Ini Lebih Berisiko Tinggi Kena Kanker Payudara, Salah Satunya Menstruasi Sebelum Usia 12 Tahun!

By Virny Apriliyanty, Rabu, 28 Oktober 2020 | 10:15 WIB
Wanita wajib tahu, makanan ini harus dihindari agar terhindar dari kanker payudara (Tribun Bali - Tribunnews.com)

CATAT! Wanita dengan Kondisi Ini Lebih Berisiko Tinggi Kena Kanker Payudara, Salah Satunya Menstruasi Sebelum Usia 12 Tahun!

SajianSedap.com - Wanita dengan kondisi seperti ini ternyata lebih bersiko tinggi terkena kanker payudara, lo. 

Salah satunya jika kamu menstruasi sebelum usia 12 tahun!

Kanker payudara memang jadi momok menyeramkan oleh semua wanita. 

Soalnya, penyakit ini tergolong ganas dan jadi penyakit paling mematikan bagi wanita. 

Banyak orang pun mencoba mencari tahu penyebab pasti kanker payudara yang belum ada obatnya hingga saat ini. 

Baca Juga: Pantas 'Diharamkan' Pemerintah, ini 5 Bahaya Menggoreng dengan Minyak Curah, No. 3 Bikin Bulu Kuduk Setiap Wanita Berdiri

Baca Juga: Kanker Hati Renggut Nyawa Alex Komang, Ternyata Jajanan Sejuta Umat Ini Bisa Jadi Penyebab Utamanya, Hati-Hati

Akhirnya, seorang peneliti pun mencoba merumuskan kalau ada wanita yang punya resiko kanker payudara lebih besar. 

Wanita-wanita ini adalah wanita dengan tipe seperti ini. 

Apa saja ya? 

Yuk, langsung simak penjelasannya supaya tahu apakah Anda termasuk.