Cuma 5 Menit Buat Ramuan Jahe dan Bawang Putih, Katakan Selamat Tinggal pada Kolesterol Tinggi di Tubuh! Coba Sekarang
SajianSedap.com - Bumbu dapur seperti jahe dan bawang putih pastinya wajib banget tersedia di rumah ya.
Karena kedua bumbu tersebut bisa membuat masakan tambah harum dan pastinya lezat.
Namun selain untuk masakan, jahe dan bawang putih juga terkenal dijadikan sebagai obat alami.
Bawang putih yang mengandung antikoagulan, anti-inflamasi, dan antioksidan ini dapat meningkatkan aliran darah dan kesehatan jantung.
Jahe mencegah peroksidasi lipid dan mencegah hati dari mensintesis kolesterol jahat (LDL) yang berasal dari makanan tertentu.
Menggabungkan kedua bahan ini ternyata memiliki khasiat yang luar biasa, lho!
Coba cuma lima menit buat ramuan dari jahe dan bawang putih, tubuh akan terhindar dari berbagai penyakit berbahaya berikut ini.