Sakti! 3 Kali Lolos Pressure Test Yuri MasterChef Ternyata Pernah Punya Profesi Mentereng

By Rafida Ulfa, Minggu, 1 November 2020 | 18:30 WIB
Gaya kasual Yuri Masterchef Indonesia Season 7 (Instagram.com/zhryuriva)

Tiga tahun bergabung di JKT48, pemilik golongan darah B ini memutuskan untuk lulus (graduated).

Sakit tulang menjadi alasan Yuri tak lagi bergabung di JKT48.

2. Alasan gabung di JKT48

Dalam video profil yang diunggah akun JKT48, Yuri mengungkapkan alasannya bergabung dengan grup idola tersebut.

Yuri ingin mengembangkan bakatnya lantaran gemar menari dan bernyanyi.

"Menurut aku, JKT48 adalah tempat yang pas banget buat ngembangin bakat aku dari nari, nyanyi, dan lain-lain," kata dia.

Baca Juga: Tak Terima Disebut Kulkasnya Kosong Melompong, Artis ini Bikin Warganet Melongo dengan Isi Dapurnya, 'Bisa Bikin MasterChef Di Rumah'

Bagi Yuri, masuk ke JKT48 adalah gerbang untuk menggapai cita-citanya.

3. Lolos MasterChef berkat masakan Korea

Di babak audisi MasterChef Indonesia Season 7, Yuri lolos setelah menyajikan masakan khas Korea, dakgangjeong with cheese.

Chef Juna yang mendapat kesempatan pertama untuk berkomentar mengatakan, masakan ayam pedasnya Korea buatan Yuri nanggung.

Baca Juga: Kumpulan 5 Resep Telur Ceplok Mudah Anti Mainstream Ini Bikin Anak Kos dan Ibu Pemula Berasa Kayak Masterchef

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.