3. Kalori tinggi
Proses menggoreng dapat meningkatkan kalori makanan hingga tiga kali lipat dibandingkan dengan makanan yang sama sebelum proses penggorengan.
Kalori tinggi bisa membawa dampak buruk terhadap kulit.
Selain itu, kalori tinggi juga bisa serta memicu sejumlah masalah kesehatan, seperti penyakit diabetes, obesitas, penyakit jantung, dan gangguan metabolik lainnya.
4. Tinggi sodium dan Indeks Glikemik
Bahan-bahan makanan yang digoreng tinggi kandungan garam (sodium) dan MSG.
Keduanya dapat menarik air, sehingga makanan yang tinggi kadar sodiumnya seperti makanan gorengan dapat memicu retensi cairan pada tubuh.
"Wajah dapat tampak “puffy”, sehingga cenderung tampak tidak segar," ungkap Medical Consultant Dermalogia Clinic itu.
Selain digoreng, kebanyakan orang juga cenderung menyerbu makanan manis ketika berbuka, seperti donat, pisang goreng madu, gemblong, dan lainnya.
Baca Juga: Cukup Satu Menit, Kita Bisa Menghentikan Serangan Jantung Cuma Bermodal Cabai Rawit! Begini Caranya
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.