Catat! Jangan Makan Ayam dengan 3 Ciri Ini, Sering Disepelekan Padahal Bisa Sebabkan Kematian

By Virny Apriliyanty, Rabu, 4 November 2020 | 08:17 WIB
Cara Mengempukkan Ayam Kampung Supaya Daging Ayam Kampung Tidak Alot (ABBO)

1. Ada Bercak Darah Pada Tulang

Coba lihat dan belah ayam, apakah masih ada bercak darah kemerahan di dekat tulangnya? 

Jika iya, bias dipastikan daging ayam belum matang sempurna. 

2. Masih Mengeluarkan Cairan Darah

Kematangan daging ayam juga bisa kamu cek dengan cara menusukkan pisau ke daging ayam.

Jika setelah ditusuk daging mengeluarkan cairan bening, berarti daging tersebut sudah matang.

Sebaliknya, jika daging masih mengeluarkan darah artinya daging masih kurang matang.

Daging ayam

Baca Juga: Sering Bikin Khilaf, Ternyata Makan Nasi Dengan Lauk yang Banyak Bisa Mengancam Nyawa, ini Penjelasan Ahli

3. Warna daging Masih Bening

Ciri-ciri ayam yang matang juga bisa dilihat dari perubahan warna daging ayam saat dimasak.

Ayam yang sudah matang akan berubah menjadi warna putih dan terlihat juicy, tidak kering.

Jika kering artinya daging ayam terlalu matang.

Chef Vindex juga menjelaskan bahwa biasanya ayam yang matang dengan baik dimasak dalam waktu 45 menit sampai 1 jam.

Selain Tidak Matang, Ini Penyebab Lain Daging Ayam Bebercak Darah

Ayam yang tidak matang memang bisa dikenali dari tampilan dalamnya.

Yang paling mudah, masih ada bercak darah kemerahan di area tulang.

Tanda inilah yang paling sering dijadikan orang patokan.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini. 

Baca Juga: Finalis Puteri Indonesia 2016 Meninggal Karena Asam Lambung, Siapa Sangka Pola Diet Ini Bisa Jadi Pemicunya! Wanita Hati-Hati