Terungkap Cara Masak Ayam Suwir Hajatan yang Biasa ada di Kondangan, Sederhana dan Pasti Enak!

By Virny Apriliyanty, Rabu, 4 November 2020 | 10:15 WIB
Terungkap Cara Masak Ayam Suwir Hajatan yang Biasa ada di Kondangan, Sederhana dan Gampang Banget Ternyata ()

Dengan begitu, pori-pori ayam akan tertutup sehingga juicenya tidak keluar sehingga rasa ayam akan tetep juicy dan tidak sepah. 

Kalau ayam direbus saat air masih dingin, pori-pori ayam akan terbuka sehingga juice keluar ke air rebusan. 

Cara kedua ini paling cocok digunakan untuk membuat soto atau sup yang juga kita makan kuah kaldunya. 

Baca Juga: Jangan Mau Dibohongi Pedagang! Begini 6 Tips Memilih Tempe Berkualitas Tanpa Formalin, Perhatikan Warna Tempe

3. Ini Bumbu Utamanya

Untuk ayam suwir, bumbu halusnya sangat penting, lo. 

Yang pasti harus ada adalah bawang merah, bawang putih, cabai, kemiri, lengkuas dan jahe. 

Ada juga warteg yang menambahkan terasi sehingga aromanya jadi lebih sedap. 

Untuk cabai, kita bisa menggunakan cabai rawit keriting dalam jumlah banyak sehingga warna ayam suwir jadi cantik.

Kalau ingin pedas, kombinasikan dengan cabai rawit juga, ya.